19 April 2016

menggunakan Google form (formulir) - bagian 3

form(ulir) selanjutnya pertanyaan dengan pola memilih salah satu jawaban dengan pola jawaban pilihan naik turun


bagaimana cara membuatnya. .
silahkan tambahkan (+) pertanyaan, pilih mode naik turun

selanjutny tulis pilihan jawaban sesuai kebutuhan


sebelum formulir dikirimkan/ dibagikan, bisa juga ditambahkan pengaturan pengaya dan sebagainya
(lihat pojok kanan atas)


apa fungsi pengaya .... menambahkan pengaturan yang tidak dapat diperoleh dari pengaturan standar, contohnya formulir dapat di atur untuk tampil hanya waktu yang ditentukan.
untuk menambahkan pengaya, silahkan klik titik tiga dan pilih pengaya




berikut adalah tampilan berbagai pengaya untuk google form








Tidak ada komentar:

Posting Komentar